Post Archive by Month: May,2022

Gigi Anak Saya Hampir Semuanya Bolong/Keropos, Apakah Keturunan?

Halo semuanya, selamat datang di blog website Palapa Dentists! Tidak terasa sebentar lagi kita akan menyambut hari raya idul fitri. Senang rasanya untuk kembali berkumpul dengan keluarga dan makan ketupat bersama-sama. Bertemu dengan keluarga besar dan ponakan-ponakan yang imut tentu sangat menyenangkan! Apalagi kalau giginya ompong-ompong, hehe. Ngomong-ngomong soal gigi anak-anak, sering kita menemui anak-anak dengan gigi yang hampir seluruhnya

Read More

Endemi vs Pandemi, Apa Bedanya?

Halo semuanya, selamat datang di blog website Palapa Dentists! Semoga kita semua dalam keadaan sehat, yaa! Masih seputar Covid-19, saat ini sedang booming informasi transisi pandemi menjadi endemi. Sebenarnya, apa sih beda dari pandemi dan endemi? Ada juga epidemi.. Apa sih bedanya? Apakah Indonesia sudah siap mengubah Covid-19 menjadi endemi? Yuk, kita bahas bersama. Penyakit endemi adalah penyakit yang selalu

Read More

Bisul di Dagu Tanda Gigi Bernanah, Waspada!

Halo semuanya, selamat datang di blog website Palapa Dentists! Semoga sahabat Palapa Dentists dalam keadaan sehat, ya! Tetap patuhi protokol kesehatan karena saat ini kasus positif Covid-19 sedang tinggi. Yuk kali ini kita bahas mengenai bisul/fistula di luar rongga mulut. Kira-kira apa sih penyebabnya? Mari simak paragraph berikut. Fistula orokutan (fistula di luar rongga mulut) adalah jalur infeksi yang menghubungkan

Read More